relation: https://katalog.ukdw.ac.id/7324/ title: PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, PAJAK TANGGUHAN SERTA PERENCANAAN PAJAK TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERCATAT DI BEI TAHUN 2017-2020 creator: Mikhael Lende Bani subject: HD Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh subject: HG Keuangan description: Manajemen laba adalah salah satu strategi dalam akuntansi yang bermanfaat untuk mengetahui kondisi perusahaan dan kinerja perusahaan. Manajemen laba dipengaruhi oleh berbagai faktor diantaranya profitabilitas, leverage, beban pajak tangguhan dan perencanaan pajak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, leverage, beban pajak tangguhan dan perencanaan pajak terhadap manajemen laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2017-2020. Metode penentuan sampel pada penelitian ini adalah purposive sampling dan diperoleh 43 data pengamatan sebagai sampel. Data yang digunakan berupa data sekunder. Penelitian ini menggunakan regresi linear berganda yang diolah dengan program IBM Spss 2.1. Hasil penelitian menunjukan bahwa rasio Profitabilitas berpengaruh positif terhadap manajemen laba, sementara rasio leverage, beban pajak tangguhan dan perencanaan pajak tidak berpengaruh terhadap manajemen laba. date: 2022-12-03 type: Thesis type: NonPeerReviewed format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/7324/1/12180359_bab1_bab5_daftar%20pustaka.pdf format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/7324/2/12180359_bab2%20s.d%20bab4_lampiran.pdf identifier: Mikhael Lende Bani (2022) PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, PAJAK TANGGUHAN SERTA PERENCANAAN PAJAK TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERCATAT DI BEI TAHUN 2017-2020. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.