%0 Thesis %9 Bachelor %A 11160036, Angelus Selmon Seran %A Universitas Kristen Duta Wacana, %B Manajemen %D 2022 %F katalog:6867 %I Universitas Kristen Duta Wacana %K Persepsi Harga, Keragaman Produk, Lokasi dan Keputusan Pembelian 0leh konsumen Generasi Muda pada distro Outlet Biru Yogyakarta. %P 54 %T PENGARUH PRESEPSI HARGA, KERAGAMAN PRODUK DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN OLEH KONSUMEN GENERASI MUDA PADA DISTRO OUTLET BIRU YOGYAKARTA %U https://katalog.ukdw.ac.id/6867/ %X Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh persepsi harga, keragaman produk, dan Lokasi terhadap keputusan pembelian generasi muda pada distro Outlet Biru Yogyakarta. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Dalam penelitian ini variable penelitian terbagi menjadi dua yaitu variabel bebas dan terikat. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah persepsi harga, kergaman produk, dan Lokasi sedangkan variabel terikat adalah keputusan pembelian. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Daerah Istimewah Yogyakarta. Penentuan sampel menggunakan metode non probality sampling, dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling, yaitu mereka yang pernah melakukan keputusan pembelian di distro Outlet Biru Yogyakarta dalam 3(tiga) bulan terakhir. Sedangkan sampel pada penelitian ini sebanyak 100 (seratus) responden. Berdasarkan hasil analisis data didapatkan kesimpulan bahwa ketiga variable bebas yaitu persepsi harga, kergaman produk, dan Lokasi terbukti berpengaruh secara signifikan terhadap variabel terikatnya yaitu keputusan pembelian.