<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "ISOLASI DAN IDENTIFIKASI BAKTERI PATOGEN DARI MAKANAN JAJANAN KUE TRADISIONAL DI KOTA YOGYAKARTA"^^ . "Jajanan pasar kue tradisional adalah makanan tradisional Indonesia yang didistribusikan di pasar tradisional yang terbuat dari bahan dasar tepung dan telur. Rasanya yang enak, khas, unik serta harganya yang relatif murah membuat banyak masyarakat menggemari jajanan pasar tersebut. Namun beberapa faktor seperti bahan baku, proses pembuatan hingga penyajian dan kondisi lingkungan dapat mengakibatkan kontaminasi bakteri yang bersifat patogen pada makanan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeteksi dan mengidentifikasi bakteri patogen pada makanan jajanan kue tradisional di kota Yogyakarta. Sebanyak 15 sampel makanan jajanan tradisional diambil dari pedagang kaki lima dan dari pasar tradisional. Tahapan penelitian dilakukan dengan inokulasi sampel pada medium pertumbuhan PCA, CCA, SSA, dan serta medium BPA. Koloni terduga enteropatogenik kemudian di seleksi secara fisiologis melalui pengujian indol, MR, VP, sitrat, produksi H2S (TSIA), urease, laktosa dan sorbitol. Pada koloni terduga bakteri Staphylococcus menggunakan medium gula-gula yaitu xilosa, maltosa, sukrosa, galakosa, manitol, dan VP. Isolat yang diperoleh selanjutnya diuji secara biokimia dan diidentintifikasi menggunakan API 20 E dan API Staph. Hasil penelitian menunjukkan adanya terkontaminasi bakteri patogen. Hasil identifikasi dengan kit API 20 E menunjukkan adanya bakteri yang teridentifikasi sebagai enteropatogenik dengan %ID untuk setiap jenisnya yaitu Pantoea spp 3 (83.6%), Pantoea spp 1 (94,6%), Yersinia enterocolitica (98,9%), Cedecae lapagei (98,8 %), Serratia ficaria (99,2%), Photobacterium damselae (99,9%), dan Pasteurella pneumotropica/Mannheimia haemolytica (99,9%). Hasil idetifikasi dengan kit API Staph menunjukan adanya bakteri Staphylococcus dengan nilai % ID untuk setiap jenisnya yaitu Stapylococcus sciuri (77,0%), Stapylococcus aureus (96,0%), Staphylococcus epidermidis (96,5%), Staphylococcus cohnii ssp urealyticus (95,6 %), dan Stapylococcus xylosus (97,8%)."^^ . "2021-11-27" . . . . "Universitas Kristen Duta Wacana"^^ . . . "Biologi, Universitas Kristen Duta Wacana"^^ . . . . . . . . . . . "Tri Yahya"^^ . "Budiarso"^^ . "Tri Yahya Budiarso"^^ . . "Diana Yasintha Marini"^^ . "31170114"^^ . "Diana Yasintha Marini 31170114"^^ . . "Catarina Aprilia"^^ . "Ariestanti"^^ . "Catarina Aprilia Ariestanti"^^ . . "Universitas Kristen Duta Wacana"^^ . . . . . . . "ISOLASI DAN IDENTIFIKASI BAKTERI PATOGEN DARI MAKANAN JAJANAN KUE TRADISIONAL DI KOTA YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . "31170114_bab1_bab5_daftar pustaka.pdf"^^ . . . "ISOLASI DAN IDENTIFIKASI BAKTERI PATOGEN DARI MAKANAN JAJANAN KUE TRADISIONAL DI KOTA YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . "ISOLASI DAN IDENTIFIKASI BAKTERI PATOGEN DARI MAKANAN JAJANAN KUE TRADISIONAL DI KOTA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "ISOLASI DAN IDENTIFIKASI BAKTERI PATOGEN DARI MAKANAN JAJANAN KUE TRADISIONAL DI KOTA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #6495 \n\nISOLASI DAN IDENTIFIKASI BAKTERI PATOGEN DARI MAKANAN JAJANAN KUE TRADISIONAL DI KOTA YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "QH301 Biologi"@id . . . "QR Mikrobiologi"@id . .