<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "KONSELING PASTORAL KRISIS PADA REMAJA YANG KECANDUAN GADGET"^^ . "Remaja merupakan salah satu anggota terlemah di antara anggota gereja lainnya karena masa remaja merupakan masa yang penuh krisis di setiap harinya. Hal tersebut disebabkan karena kurangnya pengalaman dan coping skill yang mereka miliki. Salah satu masalah yang muncul akibat krisis yang dihadapi remaja di zaman sekarang ialah kecanduan gadget. Gadget menjadi tempat sebagian remaja untuk lari dari masalah dan krisis yang tidak mampu mereka hadapi. Dengan kondisi remaja yang demikian rupa, sebagian besar gereja justru belum melakukan penanganan serius pada para remaja. Remaja yang merupakan aset dan masa depan yang berharga bagi gereja kurang sekali mendapatkan perhatian yang khusus dibanding para orang dewasa. Hal tersebut dibuktikan dengan lebih sedikitnya program pendampingan dan konseling pastoral bagi remaja di gereja. Melalui penulisan ini penyusun mencoba memberi tahu dan mengajak gereja untuk segera melakukan pendampingan dan konseling pada remaja yang kecanduan gadget. Melalui program-program pendampingan dan konseling yang ada, gereja masa kini dituntut untuk peduli dengan permasalahan kecanduan gadget ini. Salah satu metode yang bisa digunakan gereja untuk menangani kecanduan gadget yaitu dengan menggunakan konseling pastoral krisis. Konseling ini berfokus pada faktor-faktor krisis pada masa remaja yang dapat menyebabkan remaja menjadi kecanduan gadget. Selain itu, penanganan kecanduan gadget pada remaja juga dilakukan dari dua sisi, dari sisi remaja dan juga keluarga sebagai lingkungan di mana remaja tumbuh. Dalam proses konseling juga perlu dilihat faktor-faktor yang menyebabkan remaja menjadi kecanduan agar proses konseling berhasil. Maka dari itu tulisan ini akan membahas bentuk konseling pastoral krisis yang dapat digunakan gereja untuk menghadapi isu kecanduan gadget dengan mempertimbangkan faktor-faktor penyebabnya."^^ . "2020-09-12" . . . . "Universitas Kristen Duta Wacana"^^ . . . "Teologi, Universitas Kristen Duta Wacana"^^ . . . . . . . . . . "ASNATH NIWA"^^ . "NATAR"^^ . "ASNATH NIWA NATAR"^^ . . "Krisandy Kurniawan"^^ . "01160044"^^ . "Krisandy Kurniawan 01160044"^^ . . "Universitas Kristen Duta Wacana"^^ . . . . . . . "KONSELING PASTORAL KRISIS PADA REMAJA YANG KECANDUAN GADGET (Text)"^^ . . . "01160044_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf"^^ . . . "KONSELING PASTORAL KRISIS PADA REMAJA YANG KECANDUAN GADGET (Text)"^^ . . . "KONSELING PASTORAL KRISIS PADA REMAJA YANG KECANDUAN GADGET (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "KONSELING PASTORAL KRISIS PADA REMAJA YANG KECANDUAN GADGET (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #4072 \n\nKONSELING PASTORAL KRISIS PADA REMAJA YANG KECANDUAN GADGET\n\n" . "text/html" . . . "BV Teologi Praktis"@id . . . "HT Komunitas. Kelas. Ras"@id . . . "T Teknologi (Umum)"@id . .