relation: https://katalog.ukdw.ac.id/2762/ title: SISTEM INFORMASI PELAYANAN RUMAH MAKAN STUDI KASUS : D’COST JOGJA CITY MALL creator: 72120006, LOUIS GUNAWAN SUTOMO subject: QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer subject: ZA4050 Sumber Informasi Elektronik description: Dalam menjalankan bisnis rumah makan memiliki beberapa kesulitan. Hal ini terjadi dikarenakan proses informasi yang terjadi dalam bisnis rumah makan masih menggunakan proses manual, walaupun terkadang proses manual masih dibutuhkan untuk membantu jalannya informasi yang ada didalam bisnis rumah makan, contohnya seperti pelayan yang mengantarkan menu dan mencatat menu secara manual lalu saat menu sudah dipesan ternyata habis dan pelayan harus kembali ke pelanggan untuk memberitau bahwa menu sudah habis. Masalah tersebut akhirnya dipecahkan dengan membangun Sistem Informasi Pelayanan Rumah Makan yang lebih fleksibel untuk mengatasi permasalahan daftar menu yang tidak up to date. Aplikasi Sistem Informasi Pelayanan Rumah Makan ini berdasarkan data hasil observasi di D’Cost Jogja City Mall. Hasil dari Aplikasi Sistem Informasi Pelayanan yang dibangun memiliki kelebihan. Kelebihan tersebut akan membantu kinerja dari pengelola rumah makan di d’cost dalam menjalankan bisnisnya. Adapun kelebihan yang diperoleh dari aplikasi ini adalah pelayan memberikan daftar menu yang selalu diperbaharui setiap saat, sehingga kecil kemungkinan bahwa pelanggan memilih menu yang habis, dan pelayan tidak harus kesana kemari untuk mengantarkan daftar menu beberapa kali date: 2016-07 type: Thesis type: NonPeerReviewed format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/2762/1/72120006_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/2762/2/72120006_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf identifier: 72120006, LOUIS GUNAWAN SUTOMO (2016) SISTEM INFORMASI PELAYANAN RUMAH MAKAN STUDI KASUS : D’COST JOGJA CITY MALL. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.