<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENDIDIKAN KRISTIANI BAGI REMAJA GEREJA KRISTEN INDONESIA PAHLAWAN MAGELANG SEBAGAI GENERASI Z"^^ . "Perkembangan zaman selalu menuntut perubahan, hal ini mendorong setiap orang untuk terus bergerak agar mereka bisa hidup dengan nyaman. Perkembangan zaman juga melahirkan generasi baru yang memiliki gambaran dan ciri dari kemajuan yang terjadi. Hadirnya generasi Z menggambarkan zaman di mana perkembangan teknologi mempengaruhi pola kehidupan. Baik James Emery White dan Elizabeth T. Santosa mencoba menolong untuk melihat ciri yang dimiliki oleh generasi Z. Tujuannya yakni untuk menentukan sikap dan pendidikan yang tepat untuk di ajarkan kepada Generasi Z. Gambaran ini penting untuk dipahami gereja, sebab generasi Z hadir dalam diri anak hingga remaja. Hal ini berarti gereja perlu untuk memikirkan ulang terkait pembinaan iman sebagai proses pendidikan Kristiani. Gereja tidak bisa terus mengandalkan pola pembinaan yang ada tanpa melakukan perubahan terkait kebutuhan dari remaja di generasi Z. Hal inilah yang mendorong penulis untuk mencari bentuk pendidikan iman yang tepat dengan kebutuhan dari generasi Z. Berdasarkan kebutuhan dari generasi Z, maka penulis merasa pendekatan yang di tulis oleh Jack L. Seymour dalam bukunya “Teaching The Way of Jesus” dirasa tepat untuk diterapkan pada remaja di generasi Z. Ketiga pendekatan itu yakni pendekatan komunitas iman, pendekatan pengajaran dan pendekatan pelayanan misi, ketiga pendekatan ini berjalan terkait satu dengan yang lainnya. Ketiga pendekatan ini juga dirasa sesuai dengan nilai yang dihidupi Gereja Kristen Indonesia yang menekankan umat untuk hidup memedulikan sesamanya. Berdasar pada pendekatan yang ditulis Seymour inilah yang kemudian penulis dialogkan dengan kebutuhan dari generasi Z. Hasil dari dialog ini diimplementasikan dalam Pendidikan Kristiani melalui tiga pendekatan tadi diharapkan dapat membantu remaja dengan karakteristik dari Generasi Z untuk bisa hidup secara nyata dan berdampak di tengah dunia."^^ . "2020-02-19" . . . . "Universitas Kristen Duta Wacana"^^ . . . "Teologi, Universitas Kristen Duta Wacana"^^ . . . . . . . . . . "TABITA"^^ . "CHRISTIANI"^^ . "TABITA CHRISTIANI"^^ . . "Galelea Dinar Asta Pradika"^^ . "01150034"^^ . "Galelea Dinar Asta Pradika 01150034"^^ . . "Universitas Kristen Duta Wacana"^^ . . . . . . . "PENDIDIKAN KRISTIANI BAGI REMAJA GEREJA KRISTEN INDONESIA PAHLAWAN MAGELANG SEBAGAI GENERASI Z (Text)"^^ . . . "01150034_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf"^^ . . . "PENDIDIKAN KRISTIANI BAGI REMAJA GEREJA KRISTEN INDONESIA PAHLAWAN MAGELANG SEBAGAI GENERASI Z (Text)"^^ . . . "PENDIDIKAN KRISTIANI BAGI REMAJA GEREJA KRISTEN INDONESIA PAHLAWAN MAGELANG SEBAGAI GENERASI Z (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENDIDIKAN KRISTIANI BAGI REMAJA GEREJA KRISTEN INDONESIA PAHLAWAN MAGELANG SEBAGAI GENERASI Z (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #2326 \n\nPENDIDIKAN KRISTIANI BAGI REMAJA GEREJA KRISTEN INDONESIA PAHLAWAN MAGELANG SEBAGAI GENERASI Z\n\n" . "text/html" . . . "BV1460 Pendidikan Agama"@id . .