@phdthesis{katalog2238, title = {STRUKTUR RISIKO DAN MANAJEMEN LABA RIIL : ANALISIS LEVEL SPESIFIK PERUSAHAAN}, year = {2015}, school = {Universitas Kristen Duta Wacana}, month = {July}, author = {HENDRA P. PANGARIBUAN 12110045}, keywords = {struktur risiko, dol, dfl, manajemen laba riil, meningkatkan laba dan menurunkan laba}, url = {https://katalog.ukdw.ac.id/2238/}, abstract = {Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh struktur risiko perusahaan terhadap motivasi manajemen dalam menerapkan manajemen laba riil. Penulis menggunakan data perusahaan manufaktur di Indonesia tahun 2004 - 2013 dengan menggunakan teknik analisis level spesifik perusahaan. Dengan menggunakan risiko operasional yang diproksi dengan DOL dan risiko finansial perusahaan yang di proksi dengan DFL penulis menemukan bahwa risiko yang ada pada perusahaan berpengaruh terhadap penerapan manajemen laba riil pada perusahaan manufaktur di Indonesia. Penerapan manajemen laba riil kemudian disesuaikan oleh manajer sesuai dengan kondisi perusahaan. Dari hasil pengujian penulis menemukan bahwa perusahaan dengan struktur risiko yang rendah cenderung melakukan manajemen laba riil untuk meningkatkan laba perusahaan sementara perusahaan dengan struktur risiko yang tinggi cenderung melakukan manajemen laba riil untuk mengurangi laba.} }