relation: https://katalog.ukdw.ac.id/1309/ title: PENERAPAN ALGORITMA GRAY LEVEL CO-OCCURRENCE MATRIX DAN TEMPLATE MATCHING UNTUK PENGENALAN POLA RAMBU–RAMBU LARANGAN LALU LINTAS creator: 22104996, BHAREP PRAMONO PUTRA subject: QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer subject: QA76 Perangkat Lunak (Software) Komputer description: Membaca rambu-rambu larangan bukanlah hal yang susah tetapi lain halnya disaat pengendara sedang melajukan kendaraannya. Untuk membuat sistem yang dapat mendeteksi rambu rambu larangan lalu lintas tersebut dapat dilakukan dengan menggunakan algoritma dan Metode yang cocok. Dalam penelitian ini, penulis membuat sebuah sistem pengenalan pola ramburambu larangan lalu lintas dengan menerapkan algoritma Gray Level Co-occurrence matrix dan Tamplate Matching. Sistem yang dibangun dengan menerapkan algoritma gray level co-occurrence matrix dan Template Matching mampu mendeteksi rambu dengan tingkat akurasi sebesar 20% dari percobaan data uji sebanyak 10 sampel, untuk data latih resolusi 224 x 224 mampu mendeteksi sebesar 13,33% dari percobaan data latih sebanyak 15 sampel date: 2018-07 type: Thesis type: NonPeerReviewed format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/1309/1/22104996_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/1309/2/22104996_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf identifier: 22104996, BHAREP PRAMONO PUTRA (2018) PENERAPAN ALGORITMA GRAY LEVEL CO-OCCURRENCE MATRIX DAN TEMPLATE MATCHING UNTUK PENGENALAN POLA RAMBU–RAMBU LARANGAN LALU LINTAS. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.