relation: https://katalog.ukdw.ac.id/1229/ title: KAJIAN PENERAPAN ALGORITMA A-STAR DAN DIJKSTRA UNTUK PENCARIAN RUTE TERPENDEK creator: 71130162, Theogratsia Josepin Hehanussa subject: QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer description: Masalah pencarian rute terpendek merupakan sebuah masalah yang sering ditemui dalam kehidupan sehari-hari. Tujuan pencarian rute terpendek dilakukan adalah untuk menghemat waktu, biaya serta tenaga. Dua algoritma yang dikaji dalam penyelesaian permasalahan pencarian rute terpendek yaitu algoritma A* dan algoritma Dijkstra. Algoritma A* dan algoritma Dijkstra dikaji melalui beberapa jurnal yang dijadikan bahan literatur, analisis dan kajian pada bagian pembahasan. Berdasarkan pengkajian terhadap kedua algoritma tersebut maka dapat disimpulkan bahwa algoritma Dijkstra menerapkan prinsip greedy yang menginginkan semua, tidak selalu berhasil memberikan solusi optimum untuk kasus penentuan rute terpendek, sedangkan cara kerja algoritma A* berdasarkan fungsi heuristik dimana setiap node yang dikunjungi tidak lebih dari sekali. Berdasarkan fungsi heuristiknya maka algoritma A* lebih cepat dan tepat dari segi waktu dibanding algoritma Dijkstra. date: 2018-02 type: Student paper type: NonPeerReviewed format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/1229/1/71130162_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/1229/2/71130162_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf identifier: 71130162, Theogratsia Josepin Hehanussa (2018) KAJIAN PENERAPAN ALGORITMA A-STAR DAN DIJKSTRA UNTUK PENCARIAN RUTE TERPENDEK. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.